Aku, Lombok dan Indonesia.

Sering kita mendengar sebuah ungkapan "Jangan ke Lombok, Nanti gak mau Pulang", ini yang sering membuat orang penasaran ada apa sebenarnya di Lombok..?

Lombok adalah sebuah pulau mungil yang terletak di Nusa Tenggara Barat (NTB). Pulau yang dikenal dengan Jargonnya Bumi seribu masjid Ini memang sangat memukau, pesona Budaya, Keindahan Alam serta Keberagaman Masyarakat penghuninya.

Kali ini kita bahas keindahan Alamnya saja ya, karena kalau membahas segalanya tentang Lombok, Pasti Gak ada habisnya.. Jiaah..

Meski Pulaunya kecil namun di tengah-tengahnya terdapat Gunung yang tertinggi, termasuk 3 diantara gunung tertinggi di Indonesia. Gunung Rinjani menjadi Icon dan Kebanggaan Masyarakat Lombok.
Lombok dan Rinjani memiliki Nilai Filsafat yang tinggi,, Pulaunya Kecil, Namun Memiliki Gunung Yang Tinggi,, kemudian bisa dimaknai dengan warga lombok yang sebagian mencari kehidupan sebagai petani, peternak, dan Nelayan. Namun memiliki Jiwa dan Semangat yang Tinggi. Rinjani adalah Kebanggan Warga Lombok dan Juga Kebanggaan Indonesia.

Selain, Pesona Gunung Rinjani, Lombok juga memiliki pantai-pantai Yang Indah, Dari Ujung ke Ujung pantai dilombok sangat memukau, dari  ampenan sampai Kayangan dari Kuta sampai Sire.
Dengan begitu banyak keunggulan dan Kelebihannya, Lombok merupakan Kebanggaan Warganya, Kebanggaan Indonesia.

Jadi, Jangan Kelombok, Nanti ndak Mau Pulang..?? Hehe
.
.
Terima Kasih Tuhan Atas Anugerah yang Kau berikan..
Kenikmatan serta keberkahan...
Indahnya Alam yang Engkau ciptakan..
Tenang Jiwa, Riang Hati..
Senang Raga, gembira Pikir..
Rasa Syukur Yang begitu dalam..
Atas Menawannya CipraanMU Tuhan..
.

Jangan pernah Lelah Mencintai Indonesia...!!

Kunjungi Untuk Subscribe Yuk..